Kembangkan Pertanian Kopi, Pemkab Samosir Jalin Kerjasama dengan Universitas HKBP Nomensen Medan

    Kembangkan Pertanian Kopi, Pemkab Samosir Jalin Kerjasama dengan Universitas HKBP Nomensen Medan

    SAMOSIR-Pemerintah Kabupaten Samosir melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian menjalin kerjasama dalam bentuk MoA (Memorandum of Agreement) dengan Universitas HKBP Nomensen Medan untuk pengembangan pertanian Kopi

    Penandatanganan kerjasama antara Universitas HKBP Nomensen Medan dengan Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian disaksikan Wakil Bupati Samosir Drs. Martua Sitanggang, MM dan Rektor UHN Medan Dr. Richard AM Napitupulu, MT, Rabu (17/5/2023)

    Memorandum of Agreement (MoA) tersebut ditandatangani oleh Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Dr. Tumiur Gultom, SP, MP dan Dekan Fakultas Pertanian Universitas HKBP Nomensen Dr. Hotden Nainggolan, SP, M.Si, di Aula Fakultas Kedokteran, Lantai 3 Kampus UHN Medan

    “Dengan adanya kerjasama ini nantinya diharapkan adanya peningkatan kesejahteraan petani kopi melalui pendampingan teknis budidaya yang baik serta pengolahan kopi yg dapat meningkatkan nilai jual di tingkat petani.

    Dalam kesempatan tersebut juga dilaksanakan kuliah umum dengan topik “Pertumbuhan Ekonomi Berbasis Pertanian Selaras Alam” yang langsung disampaikan oleh Wakil Bupati Samosir Drs. Martua Sitanggang, MM

    Kemudian Kepala Dinas Ketapang Pertanian Dr.Tumiur Gultom, SP, MP juga menyampaikan kuliah umum dengan topik “Potensi Pertanian dan dukungan Pemkab Samosir dalam Pengembangan Tanaman Kopi”, dan Ir. Jonni Akim Purba, MP menyampaikan topik “Mampukah Agribisnis Kopi membuat petani Sejahtera?”.

    Acara Peringatan Dies Natalis Ke-39 Fakultas Pertanian UHN Medan yang mengangkat tema “Menyongsong Akreditasi Unggul Tahun 2025”, juga dihadiri oleh para dosen, para undangan (perwakilan alumni) dan mahasiswa Fakultas Pertanian. (Karmel)

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Samosir...

    Artikel Berikutnya

    Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha
    Welcome Dinner Aquabike Jetski World Championship 2023, Bupati Samosir Harapkan Peserta Dapatkan Pengalaman Menakjubkan
    Hadiri Rapat Koordinasi Penanggulangan Kebakaran, Pemerintah Samosir Minta Seluruh Stakeholder Utamakan Pencegahan
    Wakil Bupati Samosir Dampingi Irwasum Mabes Polri dan Kapolda Sumatera Utara Tinjau Posyan di Pelabuhan Ambarita
    Bupati Samosir Ikuti Ibadah Sabat di Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh (GMAHK) Limbong
    Bupati Samosir Hadiri Rapat Paripurna Pengganti Antar Waktu Anggota DPRD Masa Jabatan 2019-2024
    Welcome Dinner Aquabike Jetski World Championship 2023, Bupati Samosir Harapkan Peserta Dapatkan Pengalaman Menakjubkan
    Mobil Wuling Warna Putih Masuk Jurang di Tele
    Wakil Bupati Samosir Resmikan dan Menobatkan Nama Pantai Indah Pasir Putih Onan Runggu
    Delegasi Ambassador Goes To Kampung KB Lake Toba Kunjungi Objek Wisata Batu Kursi Huta Siallagan Samosir
    Kunjungi objek Wisata Huta Siallagan, Kasad Jenderal TNI Dr. H. Dudung Abdurachman Disematkan Pakaian Khas Batak lengkap
    Gelar Rapat Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak, Seluruh OPD di Kabupaten Samosir Diminta Bersinergi
    Wabup Samosir Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional dan Hari Kesehatan Nasional Ke-59 Tingkat Kabupaten
    Pimpin Upacara Hari Lahir Pancasila, Bupati Samosir Ajak Masyarakat Mengamalkan Nilai-Nilai Pancasila
    Bupati Samosir Buka Rapat Perumusan Visi Misi, Arah Kebijakan RPJPD 2025-2045
    Bupati Vandiko Timotius Gultom dan Ketua PN Balige Tinjau Rencana Lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri Samosir

    Ikuti Kami